FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR

BEM

SEJARAH SINGKAT BADAN EKSEKUTIF MAHASISWA (BEM) FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR

Organisasi ini Bernama Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar disingkat, (BEM FEB UNISMUH MAKASSAR) BEM FEB UNISMUH Berkedudukan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar. BEM FEB Unismuh Makassar, Berasaskan Pancasila dan UUD 1945 dan Berlandasankan Pola Umum Pembinaan Organisasi Universitas Muhammadiyah Makassar dan Tri Dharma Perguruan Tinggi.
BEM FEB Unismuh Makassar merupakan organisasi internal Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Makassar yang berbentuk presidensial. bersifat : Merupakan mitra dari FEB, dan menjalankan soal pengadvokasian dan Memiliki Sturktur Yang Tersistematis. BEM FEB Unismuh Makassar Berstatus Badan Eksekutif Mahasiswa Yang Terpola Dalam Jalur Organisasi Kemahasiswaan Universitas Muhammadiyah Makassar.
Pengurus BEM FEB Unismuh makassar Adalah Mahasiswa fakultas ekonomi dan bisnis dari jurusan yang ada di fakultas ekonimi dan bisnis, Yang Terdaftar Secara Administratif Dalam Perguruan Tinggi Universitas Muhammadiyah Makassar Sesuai Dengan Pola Umum Unismuh Makassar Yang Berlaku.
Kepengurusan BEM FEB Unismuh Makassar Adalah 1 Terhitung Dari Pelantikan. Hal-hal Dalam Kepengurusan BEM FEB Unismuh Makassar Diatur Lebih Lanjut Dalam Angaran Rumah Tangga.

 

VISI MISI DAN TUJUAN

VISI
MEWUJUDKAN EKONOMI SATU, BEM FEB YANG VISIONER

MISI
1. Meningkatkan Ketakwaan Terhadap Tuhan Yang Maha esa
2. Bekerja sama dengan Fakultas dan menjadi mitra kitis
3. Penanaman Rasa Tanggung Jawab dan Keprofesionalan Dalam Diri Setiap Anggota.
4. Menyatukan lembaga internal yang ada di fakultas ekonomi dan bisnis.